Topic outline
-
-
Dalam pergaulan di sekolah sering kita jumpai perilaku siswa yang suka melakukan untuk mengejek, memukul, mengintimidasi, mengompas, memfitnah dan sebagainya, perilaku ini dikategorikan dalam perilaku bullying. Bulliying sangat merugikan siswa yang menjadi korbannya, karena korban bulliying akan merasa tidak nyaman, terancam, terganggu konsentrasi belajarnya sampai pada ketakutan yang berlebihan , Jika tindakan bulliying ini tidak dilawan maka akan semakin merugikan banyak siswa yang menjadi korban bulliying.
-
Selamat datang di kuis materi bullying
Silahkan Klik Tulisan ini untuk mengerjakan quiznya -
Delta Christiawan, S.Pd. (Pak Delta)
e- Email : deltachristiawan88@gmail.com
-